Nge-jove dan beberapa rencana

jove kali ini sudah bisa beroperasi kembali setelah beberapa waktu lalu power supply jebol dan soundcard tidak terdeteksi. hari ini sudah bisa lagi walaupun belum tau penyebabnya. dari catatan sebelumnya disebutkan kalau sound tidak terdeteksi.

saya pernah mengalami sebelumnya dengan masalah pada pemilihan soundcardnya di menu options. hari ini setelah soundcard dipasang lagi dan tiset option soundcardnya, semua berjalan normal. ya, setidaknya sekarang sudah berfungsi. kalau ada masalah lagi, sama atau beda, kita catat dulu, lihat polanya, baru diputuskan nanti mau diapain. upload real time juga sudah bisa dijalankan lagi.

selanjugnya ada beberapa project system yang sudah direncanakan.
– menampilkan citra matahari terbaru dari teripong surya
– menata ulang halaman tampilan
– menata ulang data jove
– menata data jove yang diupload untuk bisa diakses kembali berdasarkan waktu
– menata data sky brigthness agar bisa diakses kembali berdasarkan waktu
– menata data surya

Link Astronomy Related Data Management

  • http://adsabs.harvard.edu/abs/1996Msngr..84…30Q
  • http://www.eso.org/observing/dfo/quality/
  • http://java.sun.com/products/java-media/jai/success/eso.html
  • http://m.sybase.com/detail?id=1041711
  • —————————
  • http://archive.eso.org/eso/eso_archive_main.html
  • http://archive.eso.org/cms/tools-documentation/visual-archive-browser
  • ————————–
  • http://www.rug.nl/target/kennis/publicaties/RECPUB2 <——- paper target related
  • http://www.strw.leidenuniv.nl/~jarle/IAC/ <— Modern data mining in Astronomy – Course
  • http://www.rug.nl/fmns-research/kapteyn/areas/vo-datacenter <—– VO and Datacenter

ini dulu, kalau ada lagi ditambah…

PC Shutdown and Start-up Event Log ID

Copas dari sebuah forum:

  • Event 6005 is logged at boot time noting that the Event Log service was started. It gives the message “The Event log service was started”.
  • Event 6006 is logged as a clean shutdown. It gives the message “The Event log service was stopped”.
  • Event 6008 is logged as a dirty shutdown. It gives the message “The previous system shutdown at time on date was unexpected”.
  • Event 6009 is logged during every boot and indicates the operating system version, build number, service pack level, and other pertinent information about the system. Depending on your current configuration, it gives a message similar to: “Microsoft (R) Windows NT 4.0 1381 Service Pack 6 Multiprocessor free”.

Hahahaha… wew

duh… ngreyen kompor baru sama wajan baru…lha kok mbledos-bledos…minyaknya moncrat-moncrat. hahaha… doh, ke dinding lagi. waduh…waduh… kompor baru jadi kotor semua gini…:D. *di lap-lap… di bersihin… hahaha, padahal biasanya klo kotor mah…yo kotor aja, biarin gitu doang.

klo udah hidup pisah dari orang tua gini, mencoba pisah dari minta duit orang tua maksudnya, segala hal menjadi sangat berharga. biasanya ketika masih sama orang tua, kadang suka rewel sama lauk pauk yang ada. tapi kalau semua sudah harus diusahakan sendiri begini, jadi menghargai sesuatu yang mungkin biasanya remeh. jadi lebih bisa mensyukuri atas apa yang ada.

sepertinya orang memang harus dilatih sejak kecil untuk lepas dari orang tuanya. bukan berarti pergi begitu saja, tapi belajar untuk mandiri. mandiri untuk tidak merepotkan orang tua lagi. apa lagi laki-laki. laki-laki memiliki tanggung jawab untuk diri dan keluarganya kelak setelah menikah.

ya semua harus dipelajari, bahkan untuk sesuatu yang mungkin dianggap remeh-remeh. harus dicoba, belajar dari pengalaman, bersabar menghadapi hidup dan terus semangat lillahita’ala…aamiin.. semoga setiap perbuatan selalu disertai niat dan bernilai ibadah. aamiinn..

nemu lagu – simfoni hitam

nyalain radio, karna bosen dengerin koleksi lagu di kompi. radionya masih analog jadi gak tau ini channel berapa atau ini stasiun radio mana sebelom orangnya ngomong.

lama – lama ngomong juga, ooo rase FM. lagunya campuran, barat dan timur. timur tengah gak ada tapi.

tiba tiba ada lagu yang menurutku bagus. ya benar, bagus emang relatif. bagus disini juga subyektif. di denger-dengerin kayaknya enak ini.. cari-cari di google, masukin beberapa lyriknya, ketemu judulnya. habis ketemu judulnya, nyari mp3 nya. ni lyriknya:

Malam sunyi kuimpikanmu
Kulukiskan cita bersama
Namun s’lalu aku bertanya
Adakah aku di mimpimu
Di hatiku terukir namamuCinta rindu beradu satu
Namun s’lalu aku bertanya
Adakah aku di hatimu
Reff:
T’lah kunyanyikan alunan-alunan senduku
T’lah kubisikkan cerita-cerita gelapku
T’lah kuabaikan mimpi-mimpi dan ambisiku
Tapi mengapa ku takkan bisa sentuh hatimu
Bila saja kau di sisiku
‘Kan ku beri kau segalanya
Namun tak henti aku bertanya
Adakah aku di rindumu
Back to Reff
Tak bisakah kau sedikit saja dengar aku
Dengar simfoniku
Simfoni hanya untukmu….
Back to Reff
T’lah kuabaikan mimpi-mimpi dan ambisiku
Tapi mengapa ku takkan bisa sentuh hatimu

*lirikbaru.com